Price kelinci Holland Lop adalah semakin dekat dengan
Standard of Perfection dari ARBA. Umumnya dikenal dengan istilah SQ (showquality), BQ (Brood Quality) dan PQ (Pet Quality). Kelinci Holland Lop dengan
Show Quality adalah dimana phenotype (phisik Holland lop) memenuhi semua
persyaratan dasar SOP misalnya : warna, size, body type, ear shape dan head dan
memiliki potensi untuk berkompetisi. Brood Quality Holland Lop adalah tidak
memenuhi syarat SOP yang menunjuk dibagian
bagian tertentu Holland lop namun memiliki potensi dalam reproduksi yang
berkualitas. Holland lop dengan quality pet adalah tidak memenuhi persyaratan
SOP pada bagian badan yang besar dan panjang, warnanya, telinganya yang panjang
dan sempit atau bentuk kepalanya (head shape). Gambar dibawah adalah kelinci holland lop warna broken tort (showable) dengan Show Quality di Riponti Rabbitry.
Minggu, 15 Mei 2016
Rabu, 04 Mei 2016
Kelinci Netherland Dwarf Genetics Rabbit Type
Type Netherland Dwarf Rabbit is not controlled by monogenes the same way most
of the rabbit colour genes are. Type is subject to a series of modifiers that
are intereacting - if you track a body type statistically, you will find that
the body type of kits within your litters (you
need at least 100 or more for statistics) then it conforms to a bell-shaped
curve with a high medium and two small tails at each end. The trick with type characteristics is to chart the trend in your own
bloodlines and then work to shift the medium of those normal distributions in
the direction that you want such that the largest possible number of kits
conform to standards for that trait.
Anyone can select for ONE trait and shift the normal distibution left or right
but often this is at the expense of another or more than one trait. Hence a
balanced breeding scheme is needed where you shift as many body traits as you
can together - a slow and often frustrating process but can be done. Intense
inbreeding - especially if your founders are excellent show type and breed
compatible type kits - is the quickest way but has very high risks of it all
going wrong unless you have a great deal of understanding of genetics. Line breeding is necessary to fix in desiredtraits but on a more moderate scale than say brother-sister matings. This
helps fix in desired traits but not so fast that you cannot eliminate undesired
traits that might appear as recessives. Because it is a hard thing to get your
head around for the average person, most breeders tend to ignore this pathway.
Minggu, 01 September 2013
Pionir Kelinci American Fuzzy Lop
Pionir Kelinci American Fuzzy Lop
(AFL) yaitu Patty Greene Karl, Gary dan Kim Landry serta Margaret Miller. Bahwa
Patty Greene-Karl adanya gen resesif dari kelinci Holland Lop dengan teori persentase
wol 25%. Selanjutnya kelinci dikembangkan sebagai jenis (breed) baru yang
dinamakan American Fuzzy Lop selama 4 tahun yang selanjutnya diajukan ke ARBA.
Ada tiga orang yang mengajukan secara terpisah kelinci AFL ini namun kelinci
AFL oleh Patty diterima.
Baca Artikel Kelinci :
Minggu, 30 Juni 2013
Kelinci Holland Lop Dalam Perkembangan
Kelinci Holland Lops disebut senior di usia 6 bulan. Kelinci Holland Lop akan sepenuhnya dewasa secara seksual pada usia enam bulan. Sementara itu, Kelinci Holland Lop (HL) mungkin mendapatkan beberapa gram lagi berat setelah usia ini, kelinci HL cukup banyak ukuran mereka akan saat itu. Kelinci Holland Lop jantan (buck) terus matang menuju menunjukkan potensi yg optimal sampai berusia sekitar 18-24 bulan. Kemudian, mereka dapat terus ditampilkan sampai usia 5 atau setelah. Kelinci Holland Lops bisa berkembang biak sedini berusia tiga bulan, tetapi tidak sehat bagi doe. Cara terbaik adalah menunggu sampai kedua kelinci 6 bulan atau lebih sebelum mereka berkembang biak. Biasanya, kesempurnaan kelinci holland lop di usia 1,5 tahun sampai 2 tahunan.
Klik Blog Jual Kelinci :
Selasa, 18 Juni 2013
Kelinci Holland Lop Grup Agouti
Kelinci Holland Lop Group Agouti adalah pola warna di mana
setiap rambut memiliki berbaur warna
yang berbeda di atasnya yang Ini biasa disebut banded. Ketika meniup
ke bulu-bulu coat agouti maka harus terlihat adanya cincin (ring) yang menunjukkan
warna rambut yang berbeda. Warna-warna yang membentuk kelompok agouti adalah
chestnut, opal, chestnut coklat, Lynx, Chinchilla, Squirrel, dan cokelat dan
ungu Chinchilla.
Gambar Kelinci Holland Lop
Minggu, 23 Desember 2012
KELINCI LOP ASTREX
Kelinci
dengan bulu Astrex sebetulnya adalah merupakan tipe bentuk bulu (type of coat) seperti
rex namun bergelombang (curly) atau ikal, selain langka juga unik. Astrex pure
akan membawa ganda gen resesif (gen tersembunyi) untuk membentuk gelombang
(ikal atau keriting). Konon, kelinci astrex pertama ditemukan di Inggris pada
tahun 1931 dengan warna lilac dengan point putih. Menurut jurnal genetik 1941
dijelaskan mutasi bulu ini sebagai autosomal sederhana monogenik resesif. The
Rex Astrex adalah kelinci sangat langka, dianggap punah, tetapi tampaknya telah
muncul di beberapa tempat di seluruh dunia, termasuk Australia Barat. KelinciAstrex adalah kelinci Rex yang ditutupi dengan bulu erat meringkuk di tubuh. Pada
gambar merupakan Rabbit LOP ASTREX yang ada sepasang (tanpa
program atau project breeding) di Riponti Rabbitry.
RIPONTI RABBITRY
08159985216
Label:
astrex,
curly fur,
lop astrex,
rare rabbit,
resesif monogenik
Minggu, 28 Oktober 2012
Pengukuran Panjang Telinga Kelinci Netherland Dwarf
Cara mengukur telinga kelinci kelinci netherland dwarf (Netherland Dwarf Rabbit / kleurdwerg / harmelin ) adalah dengan menggunakan penggaris / mistar. Mula-mula kelinci netherland dwarf pada posisi kelinci posing, satukan kedua telinga kiri dan kanan dengan menghadap posisi vertikal / tegak lurus lalu selipkan penggaris ditengah-tengahnya juga dengan posisi vertikal, dengan nilai nol cm tepat diatas kepalanya dan lihat kedua ujung telinga dengan penggaris. Standardnya biasanya tidak melebihi 5 cm dan yang ideal 2,5 cm namun tergantung keseimbangan antara badan dan kepala. Progress panjang telinga bersesuaian dengan berat badan serta usia kelinci Netherland Dwarf.
Langganan:
Postingan (Atom)